Photobucket

Jumat, 18 April 2014

Susunan Acara Bina Pra Nikah

Saya pengen lanjutin blog saya. Sejak nikah, saya merasa gak bisa terlalu banyak cerita lagi. Kali ini kan saya gak cuma cerita tentang saya, tapi pasti selalu ada hubungannya dengan suami saya.
Tapi, kembali lagi dengan prinsip saya: orang yang berpendidikan membuat jurnal. Jadi saya berusaha melanjutkan jurnal (blog) ini.

Kali ini saya mau mencatat tentang Bina Pra Nikah yang saya & F ikuti.

 Day 1
Minggu/ 15 April 2012
07.00-08.00 Ibadah Minggu -- Pdt. Rewah A. Handayani
08.00-08.30 Perkenalan sesama peserta dan pengurus pokja -- Bpk. Henki Solaiman/Bpk. Lim Tjo Hin
08.30-09.00 Kudapan pagi
09.00-10.00 Tata nikah di GKI Jabar -- Bpk. Janto Jabanto/Bpk. Peter Anthony
10.00-12.00 Aspek Hukum dalam pernikahan dan tanya jawab -- Bpk. Winanto Wiryomartani
12.00-13.00 Makan siang
13.00-14.30 Pernikahan Kristen dari segi medis
14.30-16.00 Pemisahan pasangan untuk pendalaman materi medis (kelompok wanita dibimbing oleh Ibu Debora, kelompok pria dibimbing oleh Bpk. Jimmy)
16.00-17.00 Sharing kelompok (tema: Komunikasi) & doa tutup -- Pasutri pembina

Day 2
Minggu/ 22 April 2012
07.00-08.00 Ibadah Minggu -- Pdt. Iwan Tri Wakhyudi
08.00-08.30 Kudapan pagi
08.30-10.30 Bagaimana mengelola keuangan keluarga -- Bpk. Ruddy Koesnadi
10.30-12.30 Pernikahan Kristen ditinjau dari sudut Psikologi -- Ibu Emilia Naland
12.30-13.30 Makan siang
13.30-15.30 Landasan theologis pernikahan Kristen -- Pdt. Iwan Tri Wakhyudi
15.30-16.30 Sharing kelompok (tema: Adaptasi) -- Pasutri pembina
16.30-17.00 Evaluasi dan pembagian piagam Bina Pra Nikah & doa tutup -- Pokja Bina Bra Nikah

Begitulah kegiatan yang kami lalui bersama. :) Saya catet supaya lain kali kalo buka blog, saya inget momen2 Bina Pra Nikah ini.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ayo tinggalkan jejakmu di blogku! ^.^